Rabu, 09 November 2011

Kecacatan Bukan Penghalang Mendapatkan Prestasi

Irwansyah, siswa UPT. SLB Negeri Batu Bara merupakan salah satu contoh bahwa manusia yang mempunyai kekurangan (Tunagrahita) tidak menghalangi dia untuk mendapatkan Prestasi di Tingkat Nasional, dimana siswa tersebut satu-satunya atlet renang Sumatera Utara yang terseleksi dan masuk atlet mengikuti Lomba Tingkat Nasional Berenang 50m dan 100m di POPCANAS V Pekan Baru - Riau pada tanggal 16 Oktober s/d 23 Oktober 2011 lalu, hasilnya mendapat Juara Harapan I.

 "Terima kasih kepada orang tua dan keluarga, khususnya kepada Bapak/Ibu Guru SLB Negeri Batu Bara yang telah membimbing dan melatih saya sehingga saya dapat kesempatan untuk berprestasi di Tingkat Daerah maupun Nasional seperti sekarang ini."

Foto bersama Kepala UPT. SLB Negeri Batu Bara & Siswa yang mengikuti Lomba Renang 50m dan 100m di POPCANAS V Pekan Baru - Riau

Foto Siswa (Atlet/Tunagrahita) sedang melakukan start di POPCANAS V tanggal 16 s/d 23 November 2011 di Pekan Baru - Riau

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar disini, karena dari satu kata komentar Anda sangat berarti untuk kemajuan blog ini. Terima kasih.